Member K-Idol yang paling cute (?)

Minggu, 23 Januari 2011

[NEWS] Doojoon dan GaIn berpelukan!




Setelah adegan ciuman antara GaIn Brown Eyed Girls dan leader BEAST Yoon Doojoon, pelukan tiba-tiba mereka menatik perhatian publik. Pada episode MBC’s All My Love yang tayang kemarin 18 Januari Doojoon mencoba untuk memisahkan hubungan antara Hwang Geum Ji dan Sekretaris Jun karena cemburu.

Geum Ji memiliki alasan ‘darurat’ untuk tidak naik ke mobil Secretary Jun. Tapi karena Doojoon yang cemburu melihat adegan itu menanyakan Geum Ji yang sedang melihatnya dengan penuh pertolongan dari kaca mobil, bekerja keras untuk mencegah sesuatu terjadi antara Geum Ji dan Sekretaris Jun. Dengan begitu, tindakannya digagalkan oleh rencana Geum Ji. Dalam kemarahan, Geum Ji mulai berkelahi dengan Doojoon tetapi entah bagaimana mereka akhirnya berpelukan. Geum Ji yang bingung memukul dan menendang Doojoon setelah itu.

Sebelumnya, adegan ciuman antara Doojoon dan Geum Ji sudah tayang, tapi saat ini pelukan mereka benar-benar tidak terduga. Setelah episode ini ditayangkan, banyak pesan yang masuk yang berisi, ‘Jika saja Doojoon cepat mengatakan perasaannya ke Geum Ji, itu akan sangat bagus’ , ‘Sangat lucu dan manis’, serta

‘Semakin aku menonton semakin semangat pula diriku’.

source: bntnews, beastchina
trans: yangting1302@mybeastyboys
via: asianpopcity

Tidak ada komentar:

Posting Komentar